gravatar

Cara Membuat dan Mengatur Blog/Blogspot pada Blogger

Assalamu'alaikum Wr. Wbr.

Saya sekarang akan membahas tentang Cara Membuat dan Mengatur Blog/Blogspot pada Blogger. Karena ada yang merequest artikel Cara Membuat dan Mengatur Blog/Blogspot pada Blogger. Mungkin untuk teman-teman yang masih baru menggunakan Internet, mungkin ini adalah hal yang lumayan sulit bukan? Tapi untuk kalian sobat Gala ORG semoga saja tidak susah.

Langsung saja check it out!
Cara Membuat dan Mengatur Blog/Blogspot pada Blogger - Daftar Google Account (akun Google)
1. Buka Blogger.com.
2. Klik tombol "Sign Up".
3. Isilah data-data dengan benar agar email selalu aman.
4. Klik tombol "Next step".
5. Ada verifikasi HandPhone (kemungkinan).
6. Jadilah Google Account mu.

Cara Membuat dan Mengatur Blog/Blogspot pada Blogger - Daftar Blog :
1. Buka Blogger.com.
2. Masuk dengan Google Account yang pernah kamu buat.
3. Klik tombol "Blog Baru" pada daerah kiri.
4. Isikan nama blog kamu di kotak judul.
5. Isikan alamat (.blogspot.com) yang kamu inginkan pada kotak alamat.
6. Pilihlah template (tampilan) untuk blog barumu.
7. Klik tombol "Buat Blog!".
8. Jadilah Blog barumu.

Cara Membuat dan Mengatur Blog/Blogspot pada Blogger - Mengatur Blog :
- Untuk membuat (posting) artikel : klik gambar pensil.
- Untuk melihat artikel yang sudah dibuat : klik gambar kertas.
- Untuk opsi lain : klik panah disamping gambar kertas.

Untuk yang merasa templatenya (tampilan) kurang memuaskan, dan ingin mengganti template blognya seperti saya (Template Facebook) bisa lihat di Cara Memasang/Memakai Template/Tema/Theme Facebook pada Blogger/Blogspot.

Semoga blog sobat lancar pengunjungnya ^_^
Wassalamu'alaikum Wr. Wbr.

Tag : cara membuat blog, cara membuat blog pada blogger, cara membuat blog di blogger, cara membuat blogspot di blogger, cara membuat blogspot pada blogger, cara mengedit blog, cara mengedit blogspot, cara mengatur blog, cara buat blog, cara buat blog simple dan mudah, cara buat blog simpel dan mudah, cara membuat blog sederhana, cara buat blog sederhana, cara membuat blog biasa, cara buat blogsite, cara membuat blogsite.

Tolong berikan Komentar yang sopan ya...
Dilarang memberi iklan, ejekan, dan spam. Diperbolehkan menyertakan link anda :D